Quality Assurance (QA) adalah serangkaian proses dan kegiatan yang dirancang untuk memastikan bahwa hasil produk atau layanan telah sesuai dengan standar kualitas yang ditetapkan.
Tujuan utama dari Quality Assurance adalah untuk memastikan bahwa proses produksi atau penyediaan layanan dilakukan secara konsisten dan sesuai dengan persyaratan yang telah ditentukan.
QA menjadi landasan penting dalam membangun kepercayaan konsumen terhadap produk atau layanan suatu perusahaan dengan memastikan kualitas yang konsisten dan dapat diandalkan.
Lantas, apa yang dimaksud dengan orang yang berprofesi sebagai Quality Assurance? Mereka adalah pihak yang bertugas dan bertanggung jawab untuk menjamin kualitas mutu produk atau layanan telah sesuai standar perusahaan.
Bank yang sehat akan dapat menjalankan fungsi QA dalam operasionalnya dengan berbagai risiko yang ada dengan baik sehingga tujuan perusahaan akan tercapai.
Tujuan Pelatihan
- Peserta pelatihan mampu memahami konsep dan manfaat quality assurance bagi pekerjaan dan perusahaan
- Peserta pelatihan mampu memahamidan dan menerapkan quality assurance dalam pekerjaannya sehingga dapat membantu organisasi di dalam pencapaian tujuan.
Jadwal Pelatihan
- 30 – 31 Oktober 2024 | Bandung
- 5 – 6 November 2024 | Jakarta
- 12 – 13 November 2024 | Jakarta
- 19 – 20 November 2024 | Bandung
- 26 – 27 November 2024 | Yogyakarta
Materi Pelatihan
- Pemahaman, definisi, prinsip, komponen Quality Assurance dalam sektor asuransi sekarang ini
- Perbedaan dan persamaan QA dan QC (Quality Control)
- Memahami cara kerja QA dan QC dalam sektor asuransi
- Overview ISO 9001 tentang Quality Management Systems
- Komponen, prinsip, dan implemenyasi QA menurut ISO 9001
- Penerapan ISO 9001 dalam sektor asuransi
- Strategi penerapan QA dengan konsep 3 lines of defense
- Pemahaman konsep 3 lines of defense
- Hambatan-hambatannya
- Kunci sukses penerapannya
- Combined Assurance dalam kaitannya dengan QA
- Langkah-langkah dalam Penerapan Quality Assurance
- Langkah-langkah Pengawasan Quality Assurance
- Kendala-kendala Dalam Penerapan Quality Assurance
- GRC (Governance, Risk, Compliance) sebagai tool terintegrasi didalam penerapan, pengawasan, organisasi menyeluruh untuk pelaksanaan QA
- Pemahaman Governance
- Pemahaman Risk
- Pemahaman Compliance
- Hambatan-hambatan penerapan GC
Peserta Pelatihan
- Bagian asuransi di perbankan
- Semua pihak yang membutuhkan pengetahuan seputar Quality Assurance for Banking Industry